The Limb Explosive Power and Goal Target Accuracy on Futsal Playing Skills: Correlational Analysis Study

Poweri Otot Tungkai dan Akurasi Sasaran dalam Keterampilan Bermain Futsal: Studi Analisis Korelasional

Authors

  • Muhammad Iqbal Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Kusuma Negara Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.53905/inspiree.v1i1.1

Keywords:

keterampilan bermain futsal, daya ledak otot tungkai, ketepatan sasaran

Abstract

Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui studi korelasi keterkaitan daya ledak tungkai dan ketepatan sasaran gawang  terhadap keterampilan shooting futsal pada mahasiswa.

Metodologi Penelitian: Penelitian ini merupakan jenis penelitian korelasi sehingga populasi.teknik pengujian menggunakan teknik pengujian product moment untuk mengetahui tingkat korelasi antar variabel DLT dan KSF Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa semesster IV Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Kusuma Negara Jakarta yang berjumlah 120 orang.

Hasil Penelitian: Hubungan/korelasi  daya ledak otot tungkai   ( Variabel X-1 ) terhadap keterampilan shooting futsal  ( Variabel Y ) adalah : Hasil hitung koefisien korelasi ( r ) yaitu 0,571  lebih besar dari pada r tabel korelasi product moment dengan responden 30 dimana besarnya r tabel adalah 0, 361. Interpretasinya, terdapat hubungan/korelasi yang positif daya ledak otot tungkai  terhadap  keterampilan shooting  futsal. 2. Hubungan/korelasi Ketepatan Sasaran Gawang  ( Variabel X-2 )  terhadap Keterampilan Shooting Futsal  ( Variabel Y )Hasil hitung koefisien korelasi adalah 0,455. Hasil hitung ini  lebih besar dari pada r tabel korelasi product moment dengan responden 30 dimana besarnya r tabel adalah 0,361. Interpretasinya, terdapat hubungan/korelasi yang positif daya ledak otot tungkai   terhadap  keterampilan shooting futsal. 3. Hubungan/korelasi daya ledak otot tungkai   ( Variabel X-1 ) dan  Ketepatan sasaran gawang ( Variabel X2 ) terhadap Keterampilan Shooting Futsal  (Variabel Y ) Nilai r hitung = 0, 745, jika  dikonsultasikan dengan r tabel  korelasi product moment dengan jumlah responden 30 maka r hitung lebih besar dari r tabel ( 0,745  > 0, 361  )

Kesimpulan. terdapat hubungan/korelasi yang positif dari daya ledak otot tungkai   dan ketepatan sasaran  terhadap  keterampilan bermain futsal..

References

Ismaryati. Peningkatan kelincahan atlet melalui penggunaan metode latihan sirkuit-plyometrik dan berat badan. Jakarta. Paedagogia. 2008.

Sidik, D.Z. Panduan Pelatihan Olahraga Untuk Usia Sekolah (6-18 tahun). Jakarta.Rineka Cipta, 2010.

Syafruddin, Pengantar Ilmu Melatih.. Padang: FPOK IKIP. 2011

Sajoto, Mochamad. Peningkatan dan Pembinaan Kekuatan Kondisi Fisik Dalam Olahraga. Semarang: Dahara Prize. 2003

Suharno, HP. Peningkatan Kondisi Fisik Dalam Olahraga. Yogyakarta: UNY Press, 2010

Tim Dosen STKIP Kusuma Negara. Buku Pedoman Penulisan dan Bimbingan Skripsi. Jakarta. STKIP Kusuma Negara. 2015

Iqbal, M., Asmawi, M., Tangkudung, J., Dlis, F., & Saputra, S. A. (2019). Interactive Multimedia Development in Futsal Basic Techniques. Journal of Education, Health and Sport, 9(10), 121–131. https://doi.org/10.5281/zenodo.3491207

Iqbal, M., Asmawi, M., & Tangkudung, J. (2019). Investigating the effect of multimedia-based interactive basic techniques on futsal exercise variations. Journal of Physics: Conference Series, 1402(7), 077082. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1402/7/077082

Lee, A. M., Keh, N. C., & Magill, R. A. (1993). Instructional Effects of Teacher Feedback in Physical Education Instructional Effects of Teacher Feedback in Physical Education, (April). https://doi.org/10.1123/jtpe.12.3.228

Lim, J., Reiser, Æ. R. A., & Olina, Æ. Z. (2009). approaches on acquisition and transfer of a complex cognitive skill, 61–77. https://doi.org/10.1007/s11423-007-9085-y

Published

2020-01-27

Issue

Section

Articles

Share

Similar Articles

1-10 of 24

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)